Breaking News

Cegah Kasus DBD Di Desa Binaan,Babinsa 14/Besitang Sosialisasi Bersama Petugas Kesehatan

0 0
Serda Suwandi mensosialisasikan upaya pencegahan kasus DBD dengan warga

Spektrumbinjai.com | Dampingi Tenaga Kesehatan Puskesmas Besitang Babinsa Koramil 14/Besitang Kodim 0203/Langkat Serda Suwandi mensosialisasikan upaya pencegahan Kasus DBD dengan 5M, dirumah Bapak Sarip salah seorang Warga Lingk IV Kel. Kampung Lama, Jum’at (29/12/2023).

Selain itu Pihak Puskesmas Besitang juga mempromosikan Pelayanan Pengobatan Gratis Pelayanan Kesehatan Dasar (PKD) Kepada Masyarakat dalam rangka Penetapan Status Kejadian Luar Biasa (KLB)Demam Berdarah Dengue.

“Termasuk pula yang harus digencarkan peningkatan sistem surveilans dan respon cepat dalam mendeteksi dengue di layanan primer dan rumah sakit dalam menangani wabah, hingga penatalaksanaan kasus berkualitas, serta partisipasi dari masyarakat dan mitra yang berkesinambungan harus terus ditingkatkan,” Pungkasnya

Babinsa berharap Peran Serta masyarakat dan kesadaran masyarakat agar ikut peduli menjaga lingkungan dan Pola Hidup Bersih dan Sehat.(red)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *